Posted by : XClouds
Thursday, May 5, 2016
Mangan Dioksida dengan rumus kimia MnO2
a. Sifat fisik dan kimia
- keadaan fisik : Solid
- bau : berbau
- berat : 86,94 gr/mol
- warna : Hitam kecoklatan
- titik leleh : 535oC (995oF)
- kelarutan : larut dalam air dingin dan air panas
- stabilitas : stabil
- korosifitas : Non-Korosif dihadapan kaca
b. identifikasi bahaya
potensi efek kesehatan akut : berbahaya dalam kasus kontak kulit (iritasi), kontak mata, tertelan dan inhalasi. potensi efek kesehatan kronis : substansi mungkin beracun ke dalam darah, system syaraf, hati, system syaraf pusat
c. tindakan pertolongan pertama
jika terkena mata, basuh mata dengan air sekurang-kurangnya selama 15 menit. jika terkena kulit, siram kulit dengan air yang banyak, tutupi kulit yang terkontaminasi dengan bahan yang lembut. jika terhirup, cari udara segar, berikan nafas buata dan jika masih sulit bernafas berikan oksigen. jika tertelan, jangan mencoba memuntahkan kecuali disarankan oleh pihak medis.